Introducing
Your new presentation assistant.
Refine, enhance, and tailor your content, source relevant images, and edit visuals quicker than ever before.
Trending searches
Konflik yang dapat diamati dan konflik yang dapat dirasakan
Konflik masih tersembunyi (laten)
Kondisi yang mendahului
Paling tidak ada dua pihak secara pribadi maupun kelompok yang terlibat dalam satu interaksi yang saling bertentangan satu sama lain
Timbul pertentangan antara dua belah pihak secara pribadi maupun kelompok dalam mencapai tujuan,
Pengaruh penyelesaian konflik
Konflik terlihat secara terbuka
Penyelesaian atau tekanan terhadap konflik
Adanya ketidakseimbangan akibat dari usaha masing-masing pihak yang terkait
Munculnya interaksi yang sering kali ditandai oleh gejala-gejala perilaku yang direncanakan untuk saling mengadakan, mengurangi, dan menekan terhadap pihak lain
Munculnya tindakan yang saling berhadap-hadapan sebagai akibat dari adanya perselisihan dan pertentangan yang berlarut-larut
Pandangan Tradisional
Menyatakan bahwa konflik harus dihindari karena akan menimbulkan kerugian.
Aliran ini juga memandang konflik sebagai sesuatu yang buruk, tidak menguntungkan dan selalu merugikan organisasi.
Pandangan Modern
Menurut pandangan ini konflik dianggap baik, artinya dalam kehidupan organisasi perlu ada.
Karena konflik ini dapat membuat individu mempertahankan argumentasi yang dibuatnya, berpikir lebih kritis, inovatif, dan kreatif.
DALAM DUNIA INDUSTRI
TRIPARTITE
BIPARTITE
PEMILIK PERUSAHAAN
PIHAK PEKERJA
Perundingan
PIHAK PEKERJA
Konflik Dalam Diri Individu
PEMILIK PERUSAHAAN
Konflik Antarpribadi
perundingan
Mempunyai Kecenderungan :
Sumber konflik antar pribadi/kelompok
PERWAKILAN PEMERINTAH
Kekaburan deksripsi tugas
Persaingan terhadap sumber-sumber
Ketergantungan terhadap tugas
Konflik yang berkaitan dengan peran dan Ambiguitas
Mucul ketika sering kali terjadi adanya perbedaan peran dan ambiguitas dalam tugas dan tanggung jawab yang diampu oleh individun
Tujuan yang hendak di capai
Muncul ketika tujuan-tujuan yang hendak dicapai saling berimbang kekuatannya (saling tarik-menarik)
KONFLIK
Berasal dari bahasa Latin ‘Confligo’
yang terdiri dari dua kata, yaitu :
Masalah status
Sifat-Sifat Individu
Rintangan-rintangan komunikasi
Konflik Organisasi / Perusahaan
Penyebab munculnya konflik dalam suatu organisasi:
KONFLIK merupakan
kondisi terjadinya ketidaksesuaian tujuan dan munculnya berbagai pertentangan perilaku, baik yang ada dalam diri individu, kelompok maupun organisasi
Putman & Pool
(sujak, 1987: 150)
Mullins
(1993, hlm.658)
Rancangan kegiatan dan alokasi waktu yang tidak sesuai
Situasi-situasi yang tidak sesuai
Perbedaan persepsi
Masalah status pekerjaan yang tidak pasti
KONFLIK didefenisikan sebagai :
interaksi antara individu, kelompok dan organisasi yang membuat tujuan atau arti yang berlawanan, dan merasa bahwa orang lain sebagai penganggu yang potensial terhadap pencapaian tujuan mereka.