Introducing 

Prezi AI.

Your new presentation assistant.

Refine, enhance, and tailor your content, source relevant images, and edit visuals quicker than ever before.

Loading…
Transcript

Seminar hasil magang

PENILAIAN INSTALASI KARANTINA PERTANIAN TUMBUHAN ATAU TEMPAT LAIN TINDAKAN KARANTINA di

PT. ALBASIA NUSA KARYA

Jemia Afdhila Darmawan

150510160113

Universitas Padjadjaran

Pembimbing Akademik :

Fitri Widiantini, SP., M.Bts., Ph.D.

Pendahuluan

Latar Belakang

1. Menunjang aspek keahlian profesional yang memberikan pembekalan, pelatihan dan pengalaman kerja di suatu institusi;

2. Mengasah kompetensi hard-skills dan soft-skills penulis dalam menghadapi dunia kerja setelah menyelesaikan studi;

3. Menambah pengetahuan praktis dan wawasan mengenai kajian Agroteknologi terkhusus departemen hama dan peyakit tumbuhan;

Latar belakang

magang

4. Ketertarikan penulis akan tugas dan fasilitas lengkap yang dimiliki oleh Stasiun Karantina Pertanian Kelas I Bandung.

waktu & tempat

1 Juli 2019 - 16 Agustus 2019

Senin s.d Jumat pukul 07.30 WIB - 16.00 WIB (jumat 16.30 WIB)

waktu & tempat

magang

Stasiun Karantina Pertanian Kelas I Bandung, Jalan Soekarno-Hatta No.725C Jatisari, Buahbatu, Kota Bandung, Jawa Barat 40286 dan di 3 Wilayah kerja :

- Bandara Husein

- Pos MPC Bandung

- Gede Bage

Capaian magang

1. Mengetahui peran dan fungsi Karantina dalam perdagangan internasional

2. Mengetahui berbagai macam kegiatan yang berkaitan dengan karantina pertanian baik secara administrasi, teknis maupun teoritis.

Capaian magang

3. Mampu menerapkan soft skills dan hard skills yang diperoleh pada saat melaksanakan kegiatan magang.

Profil Stasiun Karantina Pertanian kelas1 Bandung

Profil SKP

kelas 1

Bandung

Tugas pokok &

Fungsi

Mencegah masuk dan tersebarnya OPT/OPTK/HPHK atau organisme pengganggu dari luar negeri dan dari suatu area ke area lain di dalam negeri, atau keluarnya dari dalam wilayah negara RI.

TUPOKSI

[ ]

Undang-Undang No. 16 tahun 1992 tentang

karantina hewan, ikan dan tumbuhan

Visi

Menjadi UPT Karantina yang Tangguh, Terpercaya, dan Handal dengan Mengutamakan Pelayanan prima.

Misi

1. Melindungi kelestarian sumber daya hayati hewani dan nabati di Provinsi Jawa Barat dan wilayah sekitarnya dari bahaya yg ditimbulkan oleh masuk serta tersebarnya hama penyakit hewan karantina (HPHK) dan organisme pengganggu tumbuhan karantina (OPTK)

2. Melaksanakan ketentuan peraturan perundangan dibidang perkarantinaan secara konsekuen, jujur dan transparan

Visi, Misi

3. Mendorong peran serta masyarakat dalam kegiatan perkarantinaan pertanian.

4. Melakukan sertifikasi hewan dan tumbuhan untuk ekspor, impor dan antar area.

5. Melaksanakan pelayanan prima kepada masyarakat dengan cepat, tepat, akurat, efektif dan efisien serta meningkatkan nilai tambah, daya saing dan ekspor produk pertanian.

Struktur Organisasi

KEPALA SKP KELAS 1 BANDUNG

Ir. Iyus Hidayat , MP

NIP. 196505031994031001

KEPALA URUSAN TATA USAHA

Sunan Jaya ,SH,. M.SI

NIP. 19750907199903001

Struktur

Organisasi

KEPALA SUB SEKSI

PELAYANAN OPERASIONAL

Drh. Ozy Fahrurozie, MM

NIP. 198311112009121002

KELOMPOK

JABATAN FUNGSIONAL TERTENTU

-Medik/ paramedik veteriner

-POPT

Wilayah kerja

5

Bandara Husein

Sastranegara Bandung

Wilayah Kerja

Pelabuhan Laut

Cirebon

Jl. Pajajaran No.156, Husein Sastranegara, Kec. Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat 40174

Kantor Pos

MPC Bandung

Bandara Internasional

Jawa Barat Kertajati

Jalan Maluku No. 1 Komplek Pelabuhan Laut, Panjunan, Kec. Lemahwungkuk, Kota Cirebon, Jawa Barat 45112

Kertajati, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat 45457

Terminal Peti Kemas

Gede Bage

Jl. Soekarno Hatta No.558, Sekejati, Kec. Buahbatu, Kota Bandung, Jawa Barat 40286

Jl Soekarno-Hatta No. 725C Jatisari, Buahbatu, Kota Bandung, Jawa Barat 40286

Timeline

Kegiatan magang perminggu

Timeline

Pengenalan SKP kelas 1 Bandung

Uji serologi (ELISA)

Identifikasi lalat buah, wilker

Sterilisasi peralatan lab, Penilaian Tempat lain

Kunjungan ke perusahaan kemasan kayu ISPM#15

Menyusun Laporan

Latar belakang

PT. Albasia Nusa Karya adalah Perusahaan yang bergerak di bidang ekspor kayu albasia yang diolah menjadi barecore. Barecore tersebut diekspor ke beberapa Negara diantaranya China, Taiwan dan Korea.

Frekuensi ekspor rata-rata selama 8 bulan pertama di 2019 adalah 2x/bulan yakni sebanyak 15 kali.

Kegiatan

Utama

Tindakan Karantina?

Permentan 38 2014 pasal 4 :

Tindakan karantina dilaksanakan di tempat pemasukan atau pengeluaran di dalam instalasi karantina atau tempat lain di luar instalasi karantina.

Tindakan Karantina

IKT

Tempat lain

suatu tempat di luar instalasi karantina tumbuhan yang dipergunakan sebagai tempat pelaksanaan tindakan karantina

Tempat beserta segala sarana yang ada padanya yang digunakan untuk melaksanakan tindakan karantina tumbuhan.

Tujuan melakukan penilaian IKT atau tempat lain tindak Karantina di PT.ANK:

Tujuan

1. Terpenuhi Syarat tempat dilakukannya

tindakan karantina;

2. Untuk mempermudah pemeriksaan

kesehatan tumbuhan komoditi siap ekspor;

3. Untuk memastikan bahwa produk yang

akan di ekspor bebas / dibebaskan dari

OPT/OPTK tertentu.

Aspek penilaian

Tempat lain/

IKT

Tempat lain tindakan karantina

[PERMENTAN 38 Th 2014 pasal 14-15]

Instalasi Karantina Tumbuhan

[PERMENTAN 73 Th 2012 pasal 7-9]

Persyaratan

1. Akta pendirian perusahaan / KTP

2. Nomor pokok wajib pajak (NPWP)

3. Surat izin usaha perdagangan (SIUP)

Administrasi;

Badan hukum/ Perorangan

4. Izin mendirian bangunan (IMB)

5. Tanda daftar perusahaan (TDP) / -

6. Pernyataan kesanggupan

7. Sistem manajemen mutu (SSM) / -

Teknis;

Tempat

1. Kondisi dan situasi lingkunagn dapat menjamin tidak terjadi penularan dan/atau penyebaran

OPT/OPTK

2. Bangunan tersendiri atau bagian dari bangungan

3. Menampung media pembawa, pembungkus, dan alat angkut

4. Bebas banjir dan genangan air

5. Akses jalan memadai dan strategis

Teknis;

Sarana

1. Pembersih

2. Peralatan dan bahan sesuai dengan peruntukkannya dan tempat penyimpanan peralatan

serta bahan

3. Air bersih, listrik , dan alat komunikasi

4. Pemeliharaan dan penyimpanan media pembawa

5. keselamatan kerja/kesehatan

6. Pemusnahan/ incenerator

7. Ruang petugas karantina

UPT setempat

3 bulan

SK, jangka waktu, SDM

Barantan

1 tahun 2 tahun

SDM

Dokumentasi penilaian administrasi dan

teknis di PT.ANK

Kegiatan

penilaian

Administrasi

Dokumen administrasi PT. ANK

1. Akta pendirian perusahaan

2. NPWP

3. SIUP

4. IMB

5. TDP

6. Pernyataan kesanggupan

NPWP

status kepemilikkan :

Perusahaan swasta dengan badan hukum berbentuk perseroan terbatas.

Akta pendirian perusahaan

SIUP

IMB

Penyataan kesanggupan

TDP

Teknis

Denah Perusahaan

Jl. Pasopati KM. 6,2 Leuwigoong Kab.Garut

8

keterangan :

1. Gerbang

keluar-masuk

2. Kantor

3. Penyimpanan

bahan baku

4. Kiln dry

5. Incenerator

6. Tempat produksi,

Penyimpanan

barang siap kirim

(diarsir)

7. Tempat stuffing

8. Jalan raya penghubung desa

Luas total :19.690,08 m

2

a

b

b. Pallet yard

a. Kantor PT. ANK

2

Lingkungan dilengkapi dengan bangunan kantor, bangunan permanen dan terlindungi dari lalu lintas umum.

Tempat penyimpanan bahan baku seluas 5.695 m , daya tampung media pembawa 1200m dan muat 30 kontainer.

d

c

c. kiln dry tertutup

d. Kiln dry terbuka

Terdapat 6 buah KD untuk perlakuan panas.

g

f

e

g. Kayu setelah diberi perlakuan memiliki MC dibawah 12 %.

f. Kayu sebelum diberi perlakuan memiliki MC yang tinggi.

e. Pengukuran MC kayu dengan MM.

h

i

h. Incenerator

i. Ruang produksi

Bahan bakar incenerator adalah kayu yang tidak terpakai. Panas yang dihasilkan oleh incenerator dialiran kedalam KD.

Ruang produksi bersih dan tertata rapi. Berlantai semen. Pekerja mengenakan masker.

j

k

k. produk siap stuffing

j. Hasil produksi

Media pembawa berisiko rendah.

proses produksi : Penerimaan bahan baku - pengeringan kayu - Produksi (Double Planner, Multi Rip, Sortir, Conveyor, Pengeleman dan Press, Double Saw serta Pengepakan)

Fasilitas pembersihan, pemeliharaan,petugas keamanan, petugas penanggung jawab, alat komunikasi ada dan memadai.

l

m

M. P3K

l. Panel listrik, jalur evakuasi dan APAR

Fasilitas listrik bersumber dari PLN 345KVA, air dari PDAM dan tangki milik sendiri dan bak penampungan air 13000 l.

Alat keselamatan dan kesehatan berupa P3K,APAR terdapat 7 buah dan beberapa jalur evakuasi.

Penutup

Kesimpulan

Kesimpulan

Stasiun Karantina Pertanian kelas 1 Bandung merupakan salah satu unit pelaksana teknis dari Badan Karantina Pertanian yang sangat direkomendasikan bagi para mahasiswa yang akan melakukan kegiatan magang di bidang Agroteknologi terkhusus departemen hama dan peyakit tumbuhan.

Penulis dapat mencapai capaian karena Stasiun Karantina Pertanian kelas 1 Bandung menyediakan fasilitas dan pekerjaan yang sesuai dengan kemampuan peserta magang.

Berdasarkan hasil penilaian dari aspek administratif dan kelayakan teknis, PT.ANK dapat disetujui sebagai tempat lain tindakan karantina tumbuhan sesuai dengan Permentan RI No.38 tahun 2014.

Belum dapat ditetapkan sebagai IKT karena belum ada susunan SSM, ruang petugas karantina dan frekuensi ekspor belum terlalu banyak.

Saran

Sebaiknya dibuat jadwal kegiatan peserta magang setiap harinya sejak minggu pertama, agar kegiatan peserta magang lebih terstruktur dan adil.

Saran

Terina kasih

Terima kasih

Learn more about creating dynamic, engaging presentations with Prezi