kasus pertama:
sikap 1:eni merasa malu setiap kali membaca dan menonton berita miring tentang negaranya, dari kemiskinan,korupsi, busung lapar, kerusuhan, kekerasan sampai sikap tidak toleran. Ia bertekad menghapus semua gambara negatif itu. akrena itu ia rajin belajar,dengan harapan suatu saaatnanti ia bisa menyumpangkan sesuatu untuk membangun kembali negaranya
sikap 2: pada saat tetangganya sedang mengadakan sebuah ibadah syukuran, Tugio menceletuk dari dalam kamarnya, : Ah, berisik amat sih"
sikap 3: Rinus adalah seorang guru di sebuah sekolah terpencil. pada saat istirahat tiba, ia mempunyai kebiasaan menyuruh para siswanya mengisi bak mandi rumahnya dengan air dari keran kira-kira 100 meter dari rumahnya. Ia juga menyuruh para siswa membersihkan pekarangan rumahnya. seringkali, kerja gratis semacam ini melanggar waktu jam pelajaran. Para siswa tidak berani protes karena takut
sikap 4: Lena adalah anak seorang pengusaha kaya. seorang teman kelasnya. Nabas,mengeluh tidak bisa membeli buku pelajaran. padahal, tahun ajaran baru sudah dimulai. dari uang sakunya, Lena membeli suma buku yang dibutuhkan Nabas
sikap 5: dalam suatu rapat kelas tentang persiapan piknik ke pantai Cepiwatu. Baskalas dengan nada marah dan kesal berkata, : Pokoknya, saya tidak akan ikut dalam piknik itu kalau tidak mengikuti rencana saya
buat tabel: kolom pertama berisi sikap tokoh yang ada, kolom kedua berisi tidak setuju/setuju, kolom ketiga alasannya, kolom keempat berisi sikap yang seharusnya ditunjukkan
perlu dilihat bahwa nilai-nilai pancasila bukan hanya sebagai wacana yang hanya mengerti dan tahu tetapi diwujudkan dalam tindakan seperti yang dijelaskan dalam video berikut :
salah satu pengamalan pancasila adalah menghargai perbedaan, tentunya dalam setiap perbedaan pasti ada pertentangan, tetapi apabila perbedaan di maknai sebagai pelengkap dalam kehidupan dan memahami akan kayanya warna dalam hidup maka begitu besarnya rasa menghargai perbedaan.