GAYA BELAJAR
Gaya belajar yang cenderung menggunakan dan mengandalkan pada indera penglihatan.
Karakteristik :
- Menonton film/TV,
- Menyatakan emosi melalui ekspresi muka.
- Lebih mengingat wajah orang dibanding namanya,
- Menjelaskan sesuatu lebih suka menggunakan gambar, bagan, peta atau grafik
- Punya ingatan visual yang baik
- Dalam mencoba hal baru (mainan baru) lebih suka melihat manual book, atau demonstrasinya.
- Saat diam suka melamun.
Kelebihan :
- Rapi dan teratur
- Teliti dan detail
- Biasanya tidak terganggu dengan keributan
- Tulisan tangan biasanya cukup bagus
- Suka membaca
Kelemahan :
- Bicara dan nada suara
- Seringkali mengetahui apa yang harus dikatakan, tetapi tidak pandai memilih kata-kata
- Masalah dalam mengingat instruksi verbal
- Kurang menyukai berbicara
- Biasanya tidak dapat mengingat informasi yang diberikan secara lisan
Gaya belajar yang cenderung menggunakan dan mengandalkan pada indera pendengaran.
Karakteristik :
- Suka mendengar radio, musik dll
- Mengungkapkan emosi secara verbal melalui perubahan nada bicara atau intonasi.
- Cenderung mengingat dengan baik kata-kata dan gagasan yang pernah diucapkan.
- Mencoba hal baru (mainan baru) lebih memilih instruksi secara verbal.
Saat diam suka berbicara sendiri.
Kelebihan :
- Berbicara dengan irama yang terpola
- Pandai berbicara,
- Suka berdiskusi, dan menjelaskan sesuatu panjang lebar
- Mampu mengingat dengan baik materi yang didiskusikan dalam kelompok atau kelas
Kelemahan :
- Kurang dapat mengingat dengan baik apa yang baru saja dibacanya
- Kurang peka memperhatikan hal-hal baru dalam lingkungan sekitarnya, seperti: hadirnya anak baru, adanya papan pengumuman yang baru, dsb
- Mudah terganggu oleh keributan
- Mempunyai masalah dengan pekerjaan-pekerjaan yang melibatkan visualisasi.
Gaya belajar yang cenderung menggunakan dan mengandalkan pada indera peraba.
Karakteristik :
- Menyukai kegiatan aktif
- Mengungkapkan emosi melalui bahasa tubuh.
- Menjelaskan sesuatu dengan mendemonstrasikan.
- Mencoba mainan baru biasanya langsung dikerjakan.
- Sulit untuk berdiam diri
Kelebihan :
- Ingin melakukan segala sesuatu
- Suka mengerjakan segala sesuatu dengan menggunakan tangan
- Suka menyentuh segala sesuatu yang dijumpainya
- Menyukai permainan yang menyibukkan
Kelemahan :
- Sulit untuk berdiam diri
- Cenderung terlihat "agak tertinggal" dibanding teman sebayanya
- Sulit Mempelajari hal-hal yang abstrak (simbol matematika, peta, dsb)
- Kemungkinan tulisannya jelek
Visual :
Siapkan beberapa alat tulis dalam memulai suatu kegiatan pembelajaran.
Gunakan materi visual seperti, gambar-gambar, diagram dan peta.
Gunakan warna untuk menghilite hal-hal penting.
Coba ilustrasikan ide-idenya ke dalam gambar.
Buatlah sejenis mind maping
Gaya Belajar
by BK
Gaya Belajar Kinestetik
Gaya Belajar Visual
END
Macam Gaya Belajar :
- Visual
- Auditori
- Kinestetik
Gaya Belajar Auditori
Auditori :
- Siapkan beberapa alat rekam dalam memulai suatu kegiatan pembelajaran.
- Putar musik yang dapat membantu relaksasi (jangan lagu yang keras)
- Diskusikan selalu dengan orang lain (teman, guru, orang tua dll)
- Coba ucapkan segala sesuatu untuk mengingatnya.
- Buatlah sejenis dialog percakapan
TIPS
Kinestetik :
- Siapkan beberapa alat permainan untuk membantu dalam belajar
- Jangan paksakan diri belajar sampai berjam-jam.
- Bila perlu makan/mengunyah permen karet pada saat belajar.
- Gunakan warna terang untuk menghilite hal-hal penting dalam bacaan.
- Cobalah belajar sambil mendengarkan musik.